widgets

27 Apr 2013

EFISIENSI dan DINAMISTIK UMAT BERAGAMA

Agama merupakan suatu kepercayaan dan suatu ikatan yang dapat mengatur norma-norma atau nilai yang dianut oleh masyarakatnya. Beragama berarti memiliki kepercayaan, memiliki pegangan, memiliki hukum yang mengatur norma-norma masyarakat yang menganut agama itu sendiri.

Indonesia memiliki 5 macam agama yakni Islam, Kristen yang dibagi 2 yaitu (Khatolik dan Protestan), Hindu, Budha. Seiring perkembangan zaman, agama di Indonesia bertambah yaitu Konghucu, yaitu agama yang memploklamirkan China yang berdiri sendiri.

Keefisiensi dalam Indonesia untuk meleluansakan masyarakatnya untuk dapat memeluk agamanya sendiri disebut dengan Demokrasi dalam beragama. yang mana penduduk atau masyarakat bebas memeluk agamanya.

Dari hal tersebut, dapat disimpulkan bahwa dinamistik umat beragama terletak pada masyarakat yang menganutnya untuk memperteguh dan memperkuat keyakinan yang mereka anut.